Dibalik ukuran nya yang kecil buah pala menyimpan segudang manfaat .Pala termasuk rempah tradisional di Indonesia berasal dari biji pohon cemara asri Myristica fragrans,biasanya buah pala ini digunakan dalam olahan bumbu masakan hingga campuran minuman hangat .
Buah pala ini sudah di kenal lama sebagai bahan rempah-rempah. Tanaman satu ini memiliki cita rasa yang agak pedas dan terasa hangat Pala mempunyai aroma khas harum .
Biasanya buah pala di pakai untuk penambah rasa harum dan hangat pada suatu masakan dan minuman .Pala memiliki kandungan senyawa yang banyak untuk mencegah penyakit dan meningkatkan kesehatan tubuh.
Berikut ini adalah beberapa manfaat dari buah pala sebagai berikut :
1. Mengobati susah tidur
Buah pada bisa membantu seseorang dari masalah susah sulit tidur. Hal tersebut karena buah pala mempunyai harum khas yang menenangkan pikiran dan menghilangkan stress jika di konsumsi dengan dosis kecil.
Anda bisa mecampurkan sedikit saja buah pala ke dalam susu hangat sebelum tidur bisa juga di tambahkan kacang almond untuk manfaat tambahan.
2. Menghilangkan Rasa Sakit
Buah ini memiliki fungsi dalam mengobati rasa sakit. Diketahui pala ini mempunyai kandungan minyak atsiri mulai dari esensial seperti eugenol, safrole.myristicin dan elemicin,
Hal ini di sebabkan karena pada buah pala memiliki kandungan anti-inflamasi yang dapat berguna untuk mengobati nyeri otot dan juga sendi. Anda bisa meneteskan beberapa tetes minyak esensial ini pada daerah yang sakit mulai dari mengobati rasa nyeri sendi, nyeri otot, pembengkakan hingga peradangan yang di sebabkan luka
3. Membantu Proses Pencernaan
Buah pala ini bisa membantu pencernaan anda dan mencegah berbagai gangguan pencernaan mulai seperti simbelit , dan sakit perut. Karena pada buah pada ini mengandung minyak atsiri dan membuat ini menjadi obat adanya aroma yang khas dan unik.
4. Mengatur Tekanan Darah
Buah pala juga sangat bagus dalam mengontrol tekanan darah dan menstabilkan tekanan darah .Anda bisa mencoba dengan mencampurkan rempah rempah seperti pada ke makanan anda atau minuman hal ini di sebabkan karena buah pala memiliki kandungan yang bagus .