Beberapa akibat jika anda tidak diperbolehkan menangis

Pastinya terkadang tangisan yang disebabkan oleh anak-anak akan membuat anda sebagai orangtua merasa tidak nyaman Kemudian Anda sebagai orangtua akan berusaha agar bisa menghentikan Tangisan Anak anda dengan beberapa cara padahal apabila anda sering sekali melarang anak anda untuk menangis hal tersebut tidak baik untuk perkembangan emosi anak Anda lalu di bawah ini adalah beberapa dampak apabila anda melarang anak anda untuk menangis

Merasa orang tua menyepelekan dirinya
Ada beberapa jenis orang tua yang nantinya akan lebih cenderung mengabaikan ataupun memarahi anak mereka ketika anaknya sudah mulai menangis apalagi untuk anak laki-laki gimana sebagian orang tua anaknya akan beranggapan bahwa anak laki-laki kelak harus menjadi anak yang kuat dan juga mereka tidak boleh menangis dan juga cengeng ada juga beberapa orang tua yang nantinya akan menekankan bahwa menangis merupakan hal yang akan membuang waktu dimana saat itu nantinya anak Anda akan merasa bahwa orang tua mereka akan menyepelekan diri mereka

Menurunkan kepercayaan diri anak
Ketika nantinya anda sebagai orang tua yang melarang anak anda untuk menangis Maka apabila hal tersebut dibiarkan begitu saja lama-kelamaan maka tingkat kepercayaan anak Anda akan menurun dikutip dari beberapa sumber mengatakan bahwa apabila orang tuanya seringkali melarang anak bangsa untuk menangis hal tersebut nantinya akan membuat anak Anda takut untuk bertemu dengan orang lain anak Anda juga akan menolak bantuan dari orang lain apabila mereka sedang membutuhkannya karena kan nantinya mereka akan dianggap lemah dan kita tidak berdaya

Anak merasa perasaannya sesuatu yang salah
Jika nantinya anda sebagai orang tua yang sering sekali melarang anaknya untuk menangis kan nantinya anak Anda akan merasa bahwa emosi yang sedang mereka rasakan merupakan suatu hal yang salah dimana nantinya anak ada juga akan merasa malu setelah menangis kemudian anak Anda akan terbiasa dengan memendam semua perasaan yang mereka rasakan dan akan bertindak serasa mereka sedang baik-baik saja secara tidak sadar di mana nantinya anak Anda akan menemukan diri mereka sendiri yang tidak baik untuk kesehatan mental